Aug 7, 2014

Mentholatum Acnes Gel

Everybody might have a problem with acne; either caused by hormones, ages, or any external factor.


Mostly people are tempted to pinch out their acne on their face which can lead them to break-out. Any mistreatment could cause severe pain, bruises or even unpleasant appearance especially if the acne emerges in the acne prone (and also crucial) areas like T-zone or cheek. There's should be a proper treatment for this case; applying acne spot care is one of the solution.

*I'm just going to share what's written in the product since it's more relevant and easily to understand in Bahasa Indonesia*

ACNES SPOT CARE
  • Advance formula with double whitening actives
  • Fades the look of dark spots and soften skin
  • Transparent gel can be applied before of after makeup (!)

Mengapa Kita perlu merawat kulit berjerawat?
Salah satu gangguan pada kulit yang paling umum pada usia 11 sampai 30 tahun adalah timbulnya jerawat. Pada kenyataannya, akibat jerawat, kulit dapat terluka dan meninggalkan bekas. Hal ini dapat menimbulkan jaringan parut pada kulit sehingga kulit menjadi kurang elastis bahkan dapat menimbulkan noda hitam

Keunggulan ACNES SPOT CARE
Dengan Kombinasi 7 kandungan untuk kulit tampak halus, tetap sehat dan sehat berseri:
  • Allantion : Menyejukkan kulit kemerahan pada bagian yang berjerawat dan menjaga tekstur kulit. kulit tampak halus.
  • Vitamin E & B6 : Menutrisi kulit & antioksidan, menjaga kulit dari radikal bebas. Kulit tetap sehat.
  • Ascorbyl Glucoside & Arbutin : Double Whitening active ingredient menghambat produksi melanin sehingga menyamarkan flek hitam serta mencerahkan warna kulit. Kulit tampak cerah.
  • Salicylic Acid Isopropylmethylphenol : Mempercepat pergantian sel kulit mati dan membantu mengurangi jerawat. Kulit tampak bersih berseri.

Bertekstur Gel transparan, tidak berbekas dan dapat digunakan setelah memakai makeup. Lembut untuk kulit, dan cocok untuk semua jenis kulit. Netto 12 g, manufactured by PT> Rohto Laboratories Indonesia.

Untuk hasil yang optimal; Bersihkan wajah setiap hari dengan produk untuk acne-prone skin untuk mengurangi minyak berlebih. Kemudian, lindungi kulit dari sinar UV yang dapat memperparah kondisi kulit berjerawat dan menyebabkan node hitam dengan menggunakan Tabir Surya atau Sunscreen. Lanjutkan dengan pemakaian rangkaian Acnes Treatment Series yang lain untuk membantu mengurangi dan merawat kulit berjerawat. 

Cara Pakai; Keluarkan Acnes Spot Care Gel secukupnya pada ujung jari dan oleskan pada daerah bekas jerawat. Dapat digunakan setiap hari.

Komposisi; Water, Ethanol, Butylene, Glycol, Glycerin, PEG-40 Hydrogenated Castor Oil, Arbutin, Ascorbyl Glucoside, Triethanolamine, Carbormer, Tocopheryl Acetate, Propylene Glycol Alginate, Cetrimonium Bromide, BHT, Allantoin, Salicyc Acid, Pryridoxine HCI, o-Cymen-5-ol (Isopropyl Methylphenol), Disodium EDTA, Methylparaben, Fragrance, Propyl-paraben, Carrot Extract.

For more information; click www.rohto.co.id or send email to customercare@rohtolab.com

PHOTOS

Kemasan luar terbungkus oleh paper box dengan produk description disisinya.


















Sedangkan tube didalamnya terbuat dari soft-plastic tube yang mirip odol; dengan sekali pencet dapat mengeluarkan gel yang dibutuhkan. Ukurannya sangat travel friendly; dapat dibawa berpergian dan anti-pecah.

Sedangkan tekstur gelnya, seperti yang sudah dijelaskan diatas; gel bening dengan wangi floral dan mint yang lembut. Sekali oles langsung memberikan sensasi dingin yang menyegarkan. Apabila terdapat luka atau pori-pori jerawat yang besar, akan menimbulkan sedikit rasa pedih namun hanya sementara sambil obatnya bekerja meredakan peradangan akibat jerawat.

My Verdicts?
Overall, saya sangat suka produk jerawat ini; selain murah (sekitar IDR 29.000), dapat didapatkan di toko obat atau supermarket terkemuka, juga dapat digunakan sebelum atau sesudah pemakaian makeup. Sebelumnya saya pernah mencoba Acne Gel dari produk lain namun tekstur gel-nya lebih pekat dan kental jika dibandingkan dari Mentholatum ini. Selain memberikan sensari rasa dingin, gel ini juga lumayan bekerja cepat pada jerawat dan peradangan disekitar jerawat tersebut. Awalnya saya hanya iseng mencari produk pereda radang yang diakibatkan oleh jerawat yang timbul di hidung saya (huhuhu) karena lumayan mengganggu penampilan, namun akhirnya malah jadi cinta dengan produk perawatan jerawat ini karena cocok dengan kulit muka saya yang tergolong 'sangat manja' dan juga karena sangat mudah dalam pengaplikasiannya. Bagaimana pengalaman kamu dengan jerawat membandel dan penanganannya? Apakah kamu pernah mengalami hal yang sama seperti saya? Let's share it here fellas  

No comments:

Post a Comment



blogger template by lovebird